- Cara Membuat Folder
- Torial Membuat Folder
- Cara membuat Folder Dengan Mode GUI
- Cara Membuat Folder Dengan Mode TEXT
- Cara Buat Folder dengan CMD [ Command Prompt ]
Oke teman teman jumpa lagi bersama devilx7 . kali ini saya akan iseng iseng share tentang cara membuat folder. Buat yang sudah mahir jangan menghina / mengejek ya? Karena torial ini buat sobat sobat yang baru belajar komputer .
Cara membuat Folder ada 2 cara
Yang pertama yaitu menggunakan mode GUI
Dan yang kedua menggunakan mode Text [CMD]
Nah agar kita tau apa itu folder ? dan apa fingsi folder ?
folder adalah suatu tempat untuk menyimpan ataupun menampung file-file, baik itu file sistem maupun file data atau dokumen. Icon folder sendiri di komputer umumnya berbentuk kecil seperti amplop berwarna kuning atau coklat. Folder dapat kita buat pada desktop komputer maupun pada drive-drive dalam komputer sesuai dengan kebutuhan. File yaitu kumpulan data-data baik berupa angka, teks, gambar, video, slide, program dan sebagainya yang diberi nama tertentu secara digital, sedangkan folder atau directory yaitu tempat untuk menyimpan file tersebut.
Oke kalian semua sudah tau kan apa itu folder setelah membaca artikel di atas. Nah sekarang kita mulai membuat Folder :
1. Menggunakan Mode Gui
Klik kanan ----> New ----> Folder.
Atau dengan meng klik tulisan New Folder pada toolbar explore.
Kemudian Beri Nama Folder Kalian dan tekan enter.
2. Menggunakan Mode Text
Menggunakan mode text dalam system operasi berbasis GUI [ windows ] salah satu caranya yaitu menggunakan aplikasi bawaan windows yang bernama Command Prompt [CMD].
Buka Command Prompt
Tekan Win + R lalu ketik CMD pada Run dan tekan enter atau klik start dan ketik CMD
Setelah kita membuka CMD kita arahkan dimana kita hendak membuat sebuah folder.
Contohnya : D:
Nah sesudah kita berasa di disk D kita buat folder bernama Latihan dengan menggunakan perintah “ mkdir Latihan “ kemudian tekan enter.
Sekarang kita coba cek apakah folder yang kita buat benar benat sudah terbuat atau belum kita ketikkan perintah “ dir “ kemudian tekan enter dan lihat apakah direktori/folder tadi sudah terbuat ?
0 komentar:
Post a Comment
Jika belum jelas tentang artikel saya di atas silahkan bertanya (berkomentar) karena ada istilah [ Malu bertanya sesat di jalan ]